BANGKALAN – Ulang tahun adalah hari peringatan kelahiran seseorang yang penting untuk diperingati karena menjadi momen untuk refleksi diri, bersyukur atas usia dan pengalaman hidup, serta kesempatan untuk memulai babak baru dengan semangat baru.
Aulia Kasih merupakan Anak kedua dari pasangan Hosen & Homsiyah yang merupakan adik Risa Aulia Putri ia lahir pada 5 November 2016 dan di tahun ini bertepatan 5 November 2025 menginjak usia 9 tahun jalan dan masih duduk di Kelas 3 SDN Pocong Tragah Bangkalan.
Auli kasih merupakan Anak yang tabah pendiam dan tidak pernah Nika Niko dalam penampilan sehari-hari. Ia tidak pernah minta hal-hal yang Wow kepada bapaknya karena dia tahu bapaknya hanya seorang konseptor dan penulis berita.
“Selamat ulang tahun Aulia Kasih yang ke-9! Semoga dipenuhi dengan keceriaan, petualangan baru, dan hanya kebahagiaan serta cinta yang melingkupi setiap langkahmu. Semoga selalu bahagia, sehat, dan mendapatkan semua apa yang menjadi impianmu.
“Selamat ulang tahun! Tak ada yang lebih istimewa daripada hari kelahiranmu—karena di hari itulah seluruh dunia menjadi lebih cerah. Barakallah fii umrik, anakku! Di usiamu yang ke-9 ini, semoga Allah memberkahi hidupmu, memberimu kesehatan, dan menjadikanmu anak yang sholehah.
Bapak mu tidak bisa memberikan hadiah yang istimewa dan terindah, namun doa yang terbaik selalu menyertaimu Nak! Hadiah dariku hanya Kue ulang tahun seperti biasanya dan semangka kesukaanmu, nanti kalau ada uang cukup tak belikan sepeda pancal untukmu sekolah.
Selamat ulang tahun yang Ke-9 Aulia Kasih! Tetap semangat semangat dalam mencari ilmu pengetahuan karena kelak dengan ilmulah yang membuatmu bahagia mendunia akhirat dan iringi dengan Akhlakul Karimah dengan tetap menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila dan budaya. (Redaksi)
