Kelompok Pemuda Adakan Bukber Jaga Silaturahmi dan Mempererat Banteng Persahabatan

SAMPANG- Hosnews.id – Kekompakan adalah solusi keeratan kunci tali persaudaraan, begini yang telah ditetapkan oleh rekan-rekan.

Program Bukber ini termuat dalam konsep persaudaraan ” sataretanan ” dalam arti bahasa Madura nya. Kegiatan bukber di malam ke 24 ramadhan 1443 H/ 2022 M yang di selenggarakan dirumah makan ” ASELA ” Di jalan Raya Camplong Desa Sejati, Dusun Gruggak, Kabupeten Sampang kecamatan Camplong. Senin 25/04/2022.

Kegiatan Bukber ini mereka adakan setiap tahun dalam bentuk sinergitas antara satu sama lain,
Acara pun berjalan lancar dan tidak ada hambatan. Dalam Bentuk rasa bersyukur di bulan yang penuh berkah ini.

” Acara ini adalah ajang silaturahmi antar persahabatan yang kita agendakan setiap tahunya, semoga silahturahmi ini tetap terjalin terus. Tegas Adi s.

Dengan menu yang sederhana, kualitas mantap harga pun ekonomis, hal tersebut tak membuat pecah rasa keseruan dan persaudaraan, semua pun tidak bisa kita ukur dengan yang lain, Dan Berharap Puasa Kali ini Tetap lancar Sampai menuju akhir kemenangan nanti yakni malam ” Lailatul Qadar”.

” Saya adakan acara ini , hanya dengan satu tujuan , yakni menjaga tali silaturahmi dan mempererat banteng Persahabatan.” Pungkas Fikri Ali

Teman yang baik sangat penting di semua tahap kehidupan. Beberapa aspek persahabatan dapat berkembang seiringnya waktu saat dewasa dan berubah sebagai individu. Persahabatan yang kuat, di sisi lain, akan terus memperkuat seseorang dengan kepercayaan, rasa hormat, pengampunan, dan dukungan antar sesama. (A-B)

Berita terkait

spot_img

Related news

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini