MEDAN – Pimpinan Wilayah(PD) Wanita Puja Kesuma Sumatera Utara, harus bangkit menjadi pelopor di Sumatera Utara, ungkap Ketum Puja Kesuma Drs, Joko Susilo, kepada awak media, pada hari senin 3/10/2022.
Kepada Pimpinan wilayah Wanita Puja Kesuma Sumatera Utara Hjh. Sri Hariyani, Sekretaris Masnoni Andreani S.M dan Bendahara Herlina Wati, supaya agar dapat mengembangkan organisasi ini, keseluruhan kabupaten kota yang di Sumatera Utara.
Dan dapat membangun Perekonomian, Sosial dan budaya.
Pemerintah Sumatera Utara sekarang sedang mengembangkan UMKM dan mengucurkan Dana UMKM, agar dapat membangun berbagai jenis usaha untuk wanita Puja Kesuma baik secara kelompok maupun perorangan, agar dapat membantu biaya keluarga.
Hal ini juga ketum Drs, Joko Susilo, wanita Puja Sumatera Utara harus tampil dikancah Politik Nasional, dan harus bekerja sama dengan Aktivis HAM, Perlindungan Kekerasan Perempuan dan anak.
Agar permasalahan yang terjadi di tengah-tengah masyarakat dapat kita bantu, tuturnya.
Penulis : Hosnews
